AnimasiManis : Upaya Peningkatan Kesadaran Akan Diabetes Melalui Animasi

Diabetes satu-satunya penyakit non infeksi dengan jumlah penderita sangat banyak dan tidak menurun. Saat ini diperkirakan 347 juta orang di seluruh dunia menderita diabetes. Pada tahun 2012 diabetes menyebabkan kematian pada 1.5 juta orang. Lebih dari 80% kematian tersebut terjadi di negara berpendapatan rendah dan menengah. Sayangnya kesadaran akan penyakit diabetes masih tergolong rendah.

Artikel lain

artikel

Ayo Kenalan dengan Ciprofloxacin, Antibiotik untuk Berbagai Jenis Infeksi

Ciprofloxacin merupakan salah satu antibiotik yang sering digunakan sebagai pengobatan lini pertama maupun lini kedua dalam berbagai pen...

artikel

Dampak Narkoba pada Tubuh

Pengertian Menurut UU No.22 Tahun 1997 tentang Narkotika disebutkan; Narkotika adalah “zat atau obat yang berasal dari tanaman ata...

artikel

Mederma for Kids: Solusi Menyamarkan Bekas Luka Anak

Luka merupakan kerusakan pada jaringan kulit yang dapat disebabkan oleh berbagai hal. Pada anak-anak, biasanya luka disebabkan karena gi...

artikel

Mengenal Popcorn Brain dan Cara Mengatasinya

Apakah Anda sering tidak fokus atau pikiran mudah teralihkan seperti melompat-lompat dari satu hal ke hal lain? Anda mungkin mengalami p...

artikel

Penyebab Perubahan Mood: Kenali Faktor dan Dampaknya

Perubahan suasana hati wajar dialami setiap orang. Namun, jika terlalu drastis atau sering muncul tanpa alasan, hal ini bisa mengganggu ...