AnimasiManis : Upaya Peningkatan Kesadaran Akan Diabetes Melalui Animasi

Diabetes satu-satunya penyakit non infeksi dengan jumlah penderita sangat banyak dan tidak menurun. Saat ini diperkirakan 347 juta orang di seluruh dunia menderita diabetes. Pada tahun 2012 diabetes menyebabkan kematian pada 1.5 juta orang. Lebih dari 80% kematian tersebut terjadi di negara berpendapatan rendah dan menengah. Sayangnya kesadaran akan penyakit diabetes masih tergolong rendah.

Artikel lain

artikel

Rekomendasi Beragam Produk Sebamed Anti Dry Series Terbaik

Keadaan kulit kering sering kali muncul ketika kemampuan kulit Anda untuk menjaga kelembapan terganggu. Sebuah penelitian yang diterbitk...

artikel

Resistensi Bakteri : Penyebab dan Cara Mencegahnya

Saat ini, isu resistensi bakteri menjadi salah satu tantangan besar di dunia medis. Banyak infeksi yang sebelumnya mudah diobati kini se...

artikel

Mengenal Lebih Dekat Vitacid, Obat Anti Jerawat

Jerawat adalah masalah kulit yang muncul karena adanya sumbatan di pori-pori dan bakteri yang berada di bawah kulit. Jika tidak ditangan...

artikel

Mengenal Gejala dan Jenis-jenis Penyakit Autoimun

Penyakit autoimun adalah kondisi di mana sistem imun menyerang tubuh kita sendiri. Sistem imun normalnya melawan bakteri dan virus. ...

artikel

Tips Agar Perjalanan Mudik Aman & Nyaman

Tidak terasa lebaran hanya tinggal beberapa hari lagi. Sudah menjadi tradisi masyarakat muslim di Indonesia untuk pulang ke kampung hala...