Detail Fasilitas Kesehatan
RUMAH SAKIT IBU DAN ANAK PRATIWI
Profil Fasilitas
RSIA Pratiwi beroperasi sejak tahun 2009, yang sebelumnya merupakan BPS “Bidan Hj. Sutiyah” pada tahun 1980-an oleh Bidan Hj. Sutiyah, S.SiT, M.MKes dan dikembangkan menjadi RSIA Pratiwi dengan luas lantai dasar 1.780 m2 dan kapasitas 46 tempat tidur. Dengan peningkatan tersebut, pelayanan yang diberikan kepada masyarakat menjadi semakin luas, mulai Persalinan Normal, Pelayanan KB, Imunisasi, Perawatan Ibu dan Anak, sampai Persalinan dengan tindakan dan Operasi Caesar apabila terdapat indikasi.
Kami tidak menemukan data layanan yang disediakan fasilitas RUMAH SAKIT IBU DAN ANAK PRATIWI.
Spesialisasi Dokter-Dokter yang Tersedia