Detail Fasilitas Kesehatan
RUMAH SAKIT KHUSUS THT - BEDAH KL PROKLAMASI
Profil FasilitasEKSTRAKSI KORPUS ALIENUM THT
Korpus Alienum THT adalah prosedur medis untuk mengeluarkan benda asing dari dalam lubang telinga, hidung, atau tenggorokan. Benda asing yang dimaksud bisa berupa benda mati , seperti kacang, manik-manik, atau koin; bisa juga binatang, seperti serangga.
TERAPI OBSTRUCTIVE SLEEP APNEA (OSA)
Obstructive sleep apnea atau OSA merupakan gangguan tidur yang serius yang membuat seseorang mengalami henti napas pada saat tidur. OSA disebabkan penyumbatan jalan napas akibat otot di tenggorok yang kolaps hingga menghalangi proses pernapasan normal. St
TERAPI OKSIGEN HIPERBARIK
Terapi Oksigen Hiperbarik (TOHB) merupakan terapi yang terbukti secara klinis dapat meningkatkan kadar oksigen dalam darah, dengan cara menghirup oksigen murni dalam ruangan bertekanan. Tekanan dalam ruang hiperbarik adalah sekitar 2.5x lebih besar daripa
BEDAH TELINGA ENDOSKOPI
merupakan suatu tindakan operasi minimal invasif (hanya melalui liang telinga) untuk kelainan telinga tengah dan dalam. Kemajuan teknologi Endoskopi dibidang THTKL telah membantu memberikan visualisasi/gambaran yang lebih baik pada kelainan telinga.
COCHLEAR IMPLANT
Cochlear Implant adalah perangkat kecil yang ditempatkan di telinga bagian dalam untuk memfasilitasi transmisi suara, sehingga pendengaran yang menggunakan Cochlear Implant meningkat secara signifikan. Melalui prosedur operasi pemasangan implant, maka ak
BEDAH MIKROSKOPIK (BMT)
Bedah Mikro Telinga (BMT) adalah istilah untuk operasi telinga dengan mempergunakan MIKROSKOP OPERASI dan alat-alat operasi yang kecil atau halus. Dengan bantuan mikroskop operasi, objek yang dibersihkan atau direkonstruksi dapat diperbesar 10 sampai 40 k
TES MENELAN (FEES)
Flexible endoscopic evaluation of swallowing (FEES) atau Tes Fungsi Menelan merupakan pemeriksaan yang dilakukan untuk menilai kemungkinan gangguan pada proses menelan (disfagia) yang disebabkan oleh kelainan pada persarafan ataupun otot-otot di rongga mu
TERAPI VERTIGO
Tatalaksana dari penyakit tersebut, disesuaikan dengan letak kelainannya. Pada keadaan serangan akut dapat diberikan obat-obatan oral sesuai petunjuk dokter. Selanjutnya dapat dilakukan latihan-latihan keseimbangan disesuaikan dengan letak kelainannya. La
AUDIOMETRI
Pemeriksaan audiometri adalah suatu pemeriksaan yang dilakukan dengan tujuan untuk memeriksa fungsi pendengaran seseorang dengan cara mendengarkan suara, nada, atau frekuensi tertentu. Pemeriksaan medis ini dilakukan untuk mengetahui apakah terjadi ganggu
ESOFAGOSKOPI
Esofagoskopi dilakukan dengan memasukkan esofagoskop ke dalam mulut menuju kerongkongan. Esofagoskop adalah alat berbentuk selang kecil yang elastis dan dilengkapi dengan kamera, lampu, serta alat bedah khusus untuk mengambil sampel jaringan. Prosedur ini
Miringoplasti
Prosedur bedah ini dilakukan untuk menutup lubang pada gendang telinga, misalnya akibat infeksi (otisis media) atau cedera, guna memperbaiki pendengaran dan mencegah komplikasi.
OPERASI AMANDEL
Operasi amandel adalah operasi untuk membuang amandel yang bermasalah dari dalam tenggorokan. Amandel merupakan rumah bagi sel darah putih yang berperan untuk melawan infeksi. Namun, kadang amandel justru terinfeksi dan meradang sehingga perlu diangkat.
KEMOTERAPI
Kemoterapi adalah salah satu metode penanganan kanker dengan cara pemberian obat untuk menghancurkan sel-sel ganas. Obat-obatan tersebut bisa diberikan melalui suntikan atau infus, bisa juga diberikan dalam bentuk obat minum. Selain untuk kanker, kemotera