Detail Fasilitas Kesehatan
RUMAH SAKIT UMUM ISLAM KUSTATI
Profil Fasilitas
Rumah Sakit Umum Islam Kustati Surakarta adalah amal usaha dari Yayasan Kustati yang bergerak di bidang kesehatan. Adapun status dari RSUI Kustati Surakarta adalah Rumah Sakit Umum Swasta Tipe Madya (Type C). Awalnya pada hari Pahlawan 10 November 1962, “klinik Kustati” dibuka, yang kemudian dikembangkan menjadi “Klinik Bersalin” pada tahun 1963. Perijinan dari Dep.Kes RI sebagai rumah sakit dimulai pada tahun 1984, tepatnya melalui Surat Keputusan Departemen Kesehatan Republik Indonesia atas nama Menteri Kesehatan RI, Dirjen Yanmed No. 458 / Yankes / RS / 1984 tertanggal 6 Maret 1984.
Kami tidak menemukan data layanan yang disediakan fasilitas RUMAH SAKIT UMUM ISLAM KUSTATI.
Spesialisasi Dokter-Dokter yang Tersedia