Medicastore

TALERGI KAPLET- Harga, Manfaat, dan Dosis

TALERGI KAPLET

Foto dapat berbeda dengan kemasan terbaru. Foto setiap produk kami pantau dan perbarui.

TALERGI KAPLET

Stock Kosong

TALERGI KAPLET

Stock Kosong

Beli Barang


Pilih Kemasan

Harga
Rp 537,00 / KAPLET
*Harga sesuai kemasan yang dipilih.

Pabrik Farmasi
TRIFA RAYA LABORATORIES,PT

Kategori
Sistem Imunitas dan Alergi

Sub Kategori
Obat Alergi dan Antihistamin

Tipe Produk
BRANDED

Golongan Obat
Obat Bebas Terbatas
Pembelian tanpa resep/swamedikasi dibatasi sesuai aturan pemerintah

Zat Aktif / Komposisi

Tiap tablet mengandung cetirizine 10 mg


Dosis

Dewasa dan anak >6 tahun: Dosis awal diberikan 5 atau 10 mg 1 kali perhari. Pasien dengan gangguan ginjal dan hati, serta pasien lanjut usia: 5 mg 1 kali perhari


Indikasi
Digunakan untuk terapi rinitis alergi musiman dan tahunan, urtikaria kronik.

Perhatian

Hipersensitif terhadap cetirizine, hidroksizin atau salah satu komponen, laktasi, hamil trimester 1, penyakit ginjal berat


Efek Samping
Mengantuk, pusing, sakit kepala, agitasi, mulut kering, dan rasa tidak nyaman pada saluran cerna, reaksi hipersensitivitas, termasuk reaksi kulit dan angioedema.

Kontra Indikasi

Hipersensitivitas terhadap cetirizine atau hydroxizine, dan pasien yang sedang menyusui.


Informasi Kemasan
KAPLET (Minimal Pembelian : 10 KAPLET)

Cara Penyimpanan

Simpan obat ditempat yang sejuk ( tidak lebih dari 30°C ) dan kering, serta terhindar dari sinar matahari langsung. Jauhkan dari jangkauan anak-anak.


Nomor Izin Edar (NIE)

DTL2125805304A1