Golongan Obat
Obat Keras
Informasi! Pembelian produk ini wajib mengunakan resep dokter
Komposisi
Rosuvastatin Ca.
Indikasi
Hiperkolesterolemia primer (tipe IIa termasuk hiperkolesterolemia familial heterozigot atau dislipidemia campuran tipe IIb) sebagai tambahan terhadap diet & latihan jasmani. Menurunkan kadar LDL, kolesterol total, trigliserida, & apo B yg meningkat; peningkatan kadar HDL. Hiperkolesterolemia familial homozigot sebagai tambahan terhadap diet & terapi lainnya untuk menurunkan kadar lemak (misalnya aferesis LDL).
Kemasan
TABLET
& BOX
Cara Pakai / Dosis
Awal 5 atau 10 mg 1 x/hr baik pd pasien yg blm pernah mendapat terapi statin atau pasien yg mengganti terapi dari HMG-CoA reductase inhibitor lainnya ke statin. Dosis berikutnya dpt ditingkatkan ssdh 4 minggu, bila perlu. Hiperkolesterolemia berat pd pasien dg risiko tinggi ggn KV Dosis maks: 40 mg.
Pabrik
PHAROS INDONESIA , PT
Belum ada review untuk obat ini