ASECRIN KAPLET
  Produk tidak tersedia
ASECRIN KAPLET
  Produk tidak tersedia
Golongan Obat
Kategori
Sub Kategori
Obat Bebas Terbatas
Pembelian tanpa resep/swamedikasi dibatasi sesuai aturan pemerintah
Kategori
Sistem Respirasi
Sub Kategori
Obat Batuk dan Pilek
Lihat Selengkapnya  
Tipe Produk
Zat Aktif / Komposisi
Dosis
Cara Penyimpanan
Indikasi
Kontra Indikasi
Efek Samping
Perhatian
Informasi Kemasan
Nomor Izin Edar (NIE)
Pabrik Farmasi
BRANDED
Zat Aktif / Komposisi
Bromheksin HCl / Bromhexine HCl
Dosis
- Dewasa dan anak berusia lebih dari 10 tahun : 3 kali sehari 1 tablet.
- Anak berusia 5-10 tahun : 3 kali sehari 1/2 tablet.
- Anak berusia kurang dari 5 tahun : 2 kali sehari 1/2 tablet.
Cara Penyimpanan
Simpan obat ditempat yang sejuk ( tidak lebih dari 30°C ) dan kering, serta terhindar dari sinar matahari langsung. Jauhkan dari jangkauan anak-anak.
Indikasi
Untuk batuk berdahak, batuk yang disebabkan flu, batuk karena asma dan bronkhitis akut atau kronis.
Kontra Indikasi
batuk kering
Efek Samping
Adakalanya terjadi efek samping pada saluran pencernaan.
Sangat jarang : kemerahan pada kulit karena alergi.
Sangat jarang : kemerahan pada kulit karena alergi.
Perhatian
Ulserasi saluran pencernaan.
Hamil dan menyusui.
Interaksi obat : bisa mengakibatkan meningginya konsentrasi antibiotik pada jaringan paru-paru.
Informasi Kemasan
KAPLET (Minimal Pembelian : 10 KAPLET)
Nomor Izin Edar (NIE)
DTL1731409204A1
Pabrik Farmasi
LLOYD PHARMA
Produk Serupa
Kandungan dan barang dengan kandungan sejenis
Zat aktif dan kandungan produk.