Lansoprazole Kapsul Lepas Tunda 30 MG
766,00 / KAPSUL
Lansoprazole Kapsul Lepas Tunda 30 MG
Konsultasi dengan dokter kami untuk mendapatkan resep obat ini. GRATIS
Gratis konsultasi dengan dokter kami untuk mendapatkan resep obat ini
Tiap kapsul mengandung 30 mg lansoprazole
Lihat Selengkapnya  
Dosis
Kondisi: Penyakit asam lambung (GERD)
Dewasa: 1 kapsul, 1 kali sehari, selama 4 minggu.
Anak-anak dengan berat badan >30 kg: 1 kapsul, 1 kali sehari paling lama 12 minggu.
Kondisi: Tukak lambung, ulkus duodenum, esofagitis erosif
Dewasa: 30 mg, 1 kali sehari selama 4–8 minggu, tergantung pada kondisinya.
Kondisi: Sindrom Zollinger-Ellison
Dewasa: Dosis awal 2 tablet per hari. Jika diperlukan, dosis dapat ditingkatkan sampai 3 tablet, 2 kali sehari, tergantung respons pasien terhadap pengobatan.
Efek Samping
Kontra Indikasi
Penggunaan bersama obat antivirus yang mengobati HIV/AIDS, seperti rilpivirine
Perhatian
Osteoporosis, penyakit hati, penyakit ginjal, lansia, anak-anak, ibu hamil dan menyusui
Cara Penyimpanan
Simpan obat ditempat yang sejuk ( tidak lebih dari 30°C ) dan kering, serta terhindar dari sinar matahari langsung. Jauhkan dari jangkauan anak-anak.
Informasi Sediaan
Nomor Izin Edar (NIE)
GKL0420930803A1
Pabrik Farmasi
Produk Serupa
Kandungan dan barang dengan kandungan sejenis
Zat aktif dan kandungan produk.