Folic Acid 5 mg Kaplet Salut Selaput
Rp 2.873,00 / KAPLET
Folic Acid 5 mg Kaplet Salut Selaput
Konsultasi dengan dokter kami untuk mendapatkan resep obat ini. GRATIS
Gratis konsultasi dengan dokter kami untuk mendapatkan resep obat ini
Folic Acid merupakan obat dengan golongan Vitamin dan Mineral (Selama dan sesudah kehamilan) / Anti-anemia dalam bentuk kaplet yang mempunyai efek kerja sebagai obat yang digunakan untuk mengatasi defisiensi asam folat, suplemen selama masa hamil dan laktasi, kondisi dimana kebutuhan asam folat meningkat, anemia megaloblastik karena defisiensi asam folat.
Hati-hati penggunaan Folic Acid pada pasien, (Detail informasi dalam kolom perhatian).
Apabila tidak terjadi perbaikan atau terdapat efek samping segera hubungi dokter.!
Tipe Produk
Tiap tablet mengandung Folic Acid 5 mg
Lihat Selengkapnya  
Digunakan untuk mengatasi defisiensi asam folat, suplemen selama masa hamil dan laktasi, kondisi dimana kebutuhan asam folat meningkat, anemia megaloblastik karena defisiensi asam folat.
Dosis
ATURAN PAKAI HARUS SESUAI DENGAN PETUNJUK DOKTER.
1) Anemia megaloblastik akibat kekurangan asam folat: 5 mg/hari selama 4 bulan hingga 15 mg/hari pada fase malabsorpsi.
2) Pencegahan anemia megaloblastik pada masa kehamilan: 0.2-0.5 mg/hari
3) Pencegahan kecacatan tabung syaraf (neural tube defect) pada masa kehamilan: 4 atau 5 mg/hari.
4) Suplemen untuk wanita yang baru memiliki anak pertama (child-bearing): 0.4 mg/hari. Diminum sesudah makan
Efek Samping
Kontra Indikasi
Pengguna yang Hipersensitivitas atau alergi dari komponen produk ini
Perhatian
Tidak untuk sebagai obat tunggal pada terapi anemia pernisiosa dan defisiensi vit B12.
Cara Penyimpanan
Simpan obat ditempat yang sejuk ( tidak lebih dari 30°C ) dan kering, serta terhindar dari sinar matahari langsung. Jauhkan dari jangkauan anak-anak.
Informasi Sediaan
Informasi Kemasan
Nomor Izin Edar (NIE)
GKL2202508109A1
Pabrik Farmasi