Thyrozol Tablet 5 MG
2.592,00 / TABLET
  Pre Order
Thyrozol Tablet 5 MG
  Pre Order
Pembelian produk ini wajib mengunakan resep dokter
Konsultasi dengan dokter kami untuk mendapatkan resep obat ini. GRATIS
Golongan Obat
Kategori
Sub Kategori
Tipe Produk
Obat Keras
Pembelian produk ini wajib mengunakan resep dokter
Gratis konsultasi dengan dokter kami untuk mendapatkan resep obat ini
Sistem Metabolisme dan Endokrin
Obat Antitiroid
BRANDED
Zat Aktif / Komposisi
Thiamazole.
Lihat Selengkapnya  
Indikasi
Dosis
Efek SampingReaksi kulit sering terjadi, demam akibat obat (jarang), gangguan indera pengecapan, agranulositosis.
Kasus-kasus nyeri pada persendian, ikterus, limfadenitis, pembengkakan kelenjar saliva akut.
Penurunana jumlah trombosit dan komponen darah lainnya. Radang pembuluh darah dan saraf.
Sensitivitas terganggu, kerontokan jangka pendek.
Kontra Indikasi
Perhatian
Cara Penyimpanan
Informasi Sediaan
Nomor Izin Edar (NIE)
Pabrik Farmasi
Terapi konservatif hipertiroid, persiapan operasi untuk segala jenis hipertiroid.
Pengobatan sebelum terapi radioiodin.
Dosis
- Dewasa Terapi konservatif hipertiroid : Regimen dosis pertama : Untuk menghambat produksi hormon tiroid secara komplit 25 - 40 mg/hari. Maksimal: 40 mg dosis tunggal, tergantung pada keparahan penyakit. Pemeliharaan 5 - 20 mg/20 mg/hari ( dosis ini biasanya memerlukan pemberian tambahan hormon tiroid ). Regimen dosis kedua : Pada terapi tunggal dengan Thyrozol, dosis tergantung pada aktivitas metabolik. Dosis biasanya 2,5 - 10 mg/hari.
- Persiapan operasi untuk segala jenis hipertiroid : Untuk memperoleh aktivitas metabolik normal dari kelenjar tiroid: terapi sama dengan diatas. Lakukan operasi segera setelah aktivitas metabolik normal diperoleh. Cara lainnya, diberikan tambahan hormon tiroid. Selama 10 hari terakhir sebelum operasi, yodium harus diberikan untuk memperkuat jaringan tiroid.
- Pengobatan sebelum terapi radioiodin : Untuk memperoleh aktivitas metabolik normal dari kelenjar tiroid, lakukan terapi seperti diatas. Dosis radioiodin yang lebih tinggi mungkin diperlukan.
- Anak : Awal : 0,3 - 0,5 mg berat badan/hari. Pemeliharaan : 0,2 - 0,3 mg/kg berat badan/hari. Terapi tambahan dengan hormon tiroid mungkin diperlukan.
- Ibu hamil : 2,5 - 10 mg/hari tanpa pemberian hormon tiroid.
Efek Samping
Kontra Indikasi
Granulositopenia, kolestasis sebelum dimulai terapi, sebelumnya sudah terjadi kerusakan sum-sum tulang setelah terapi dengan karbimazol atau tiamazol.
Perhatian
- Sikap waspada yang dilakukan lebih dini mengurangi terjadinya reaksi hipersensivitas serius.
- Pengawasan terapi secara hati-hati diperlukan pada kasus pembesaran kelenjar tiroid dengan konstriksi trakea.
- Hamil dan laktasi.
- Hanya untuk penggunaan jangka pendek.
Interaksi Obat:
Defisiensi yodium bertambah.
Yodium yang berlebihan akan mengurangi respons kelenjar tiroid terhadap Thyrozol.
Cara Penyimpanan
Simpan obat ditempat yang sejuk ( tidak lebih dari 30°C ) dan kering, serta terhindar dari sinar matahari langsung. Jauhkan dari jangkauan anak-anak.
Informasi Sediaan
Tablet / Kaplet / Kaptab
Nomor Izin Edar (NIE)
DKI0063401417A2
Pabrik Farmasi
MERCK INDONESIA TBK , PT
Produk Serupa
Kandungan dan barang dengan kandungan sejenis
Zat aktif dan kandungan produk.