Bronchitin Expectorant Sirup 60 ML
7.935,00 / BOTOL
  Pre Order
Bronchitin Expectorant Sirup 60 ML
  Pre Order
Pembelian tanpa resep/swamedikasi dibatasi sesuai aturan pemerintah
Golongan Obat
Kategori
Sub Kategori
Tipe Produk
Obat Bebas Terbatas
Pembelian tanpa resep/swamedikasi dibatasi sesuai aturan pemerintah
Sistem Respirasi
Obat Batuk dan Pilek
BRANDED
Zat Aktif / Komposisi
Per 5 mL : glyceryl guaiacolate 100 mg, paracetamol 120 mg, Phenylepherine HCl 2.5 mg
Lihat Selengkapnya  
Indikasi
Dosis
Efek Samping
Kontra Indikasi
Perhatian
Cara Penyimpanan
Informasi Sediaan
Nomor Izin Edar (NIE)
Pabrik Farmasi
Demam dan gejala-gejala batuk berdahak dan pilek yang muncul selama influenza.
Dosis
- Dewasa : 3-4 kali sehari 1-2 sendok teh.
- Anak berusia 9 tahun atau lebih : 3 kali sehari 1 sendok teh.
- Anak berusia 2-8 tahun : 3 kali sehari 1/2 sendok teh.
Efek Samping
Mengantuk, mual dan pusing.
Kontra Indikasi
Pasien yang menderita hipertensi, glaukoma, diabetik, penyakit jantung dan goiter.
Kerusakan hati dan ginjal.
Perhatian
- Sebaiknya hindari penggunaan Bronchitin Expectorant jika kamu memiliki riwayat Hipersensitif pada salah satu komponen di dalamnya
- Informasikan dokter apabila kamu akan menggunakan Bronchitin Expectorant bersama dengan obat lain, baik kimia maupun herbal
- Obat ini dapat menyebabkan kantuk. Sebaiknya hindari aktivitas yang membutuhkan konsentrasi, seperti berkendara atau mengoperasikan mesin
- Beritahu dokter mengenai kondisi kesehatan kamu, termasuk kehamilan, menyusui, atau menjalani program kehamilan
- Informasikan dokter riwayat penyakit yang sedang atau pernah kamu derita, terutama:
- Gangguan jantung
- Gangguan hati
- Gangguan pencernaan
- Jika dalam tiga hari gejala tidak membaik, segera periksakan kepada dokter
Cara Penyimpanan
Simpan obat ditempat yang sejuk ( tidak lebih dari 30°C ) dan kering, serta terhindar dari sinar matahari langsung. Jauhkan dari jangkauan anak-anak.
Informasi Sediaan
Sirup
Nomor Izin Edar (NIE)
DTL1818217737A1
Pabrik Farmasi
NUFARINDO , PT
Kandungan dan barang dengan kandungan sejenis
Zat aktif dan kandungan produk.