BLACKMORES MULTIVITAMINS & MINERAL 30 TABLET
  Produk Ini Tidak Kadaluwarsa
BLACKMORES MULTIVITAMINS & MINERAL 30 TABLET
  Produk Ini Tidak Kadaluwarsa
Kategori
Zat Aktif / Komposisi
Dosis
Cara Penyimpanan
Indikasi
Kontra Indikasi
Efek Samping
Perhatian
Informasi Kemasan
Nomor Izin Edar (NIE)
Pabrik Farmasi
Kesehatan Umum
Zat Aktif / Komposisi
Tiap tablet mengandung :
- Vitamin A 5000 IU 1500 RE
- Vitamin B1 6.1 mg
- Vitamin B2 8.5 mg
- Vitamin B3 60 mg
- Vitamin B5 20 mg
- Vitamin B6 8 mg
- Asam Folat 200 µg
- Vitamin B12 10 µg
- Vitamin C 180 mg
- Vitamin D3 400 IU 10 µg
- Vitamin E 20 IU 13.4mg
- Biotin 25 µg
- Kolin 10.3 mg
- Inositol 25 mg
- Kalsium 40 mg
- Besi 5 mg
- Magnesium 17.5 mg
- Mangan 2 mg
- Kalium 25 mg
- Zinc 5 mg
Dosis
Dewasa : 1 x sehari 1 tablet setelah makan atau sesuai petunjuk dokter.
Cara Penyimpanan
Simpan obat ditempat yang sejuk ( tidak lebih dari 30°C ) dan kering, serta terhindar dari sinar matahari langsung. Jauhkan dari jangkauan anak-anak.
Indikasi
Blackmores Multivitamins + Minerals mengandung 15 vitamin dan 6 mineral yang penting untuk membantu memelihara kesehatan
Kontra Indikasi
Hipersensitivitas terhadap komponen yang terkandung dalam produk ini.
Efek Samping
Jika terjadi efek yang tidak diinginkan, hentikan penggunaan produk dan konsultasikan dengan dokter.
Perhatian
- Tidak dianjurkan untuk anak di bawah 12 tahun.
- Jauhkan dari jangkauan anak-anak.
Informasi Kemasan
BOTOL
Nomor Izin Edar (NIE)
SI164507181
Pabrik Farmasi
KALBE FARMA , PT
Kandungan dan barang dengan kandungan sejenis
Zat aktif dan kandungan produk.